Jika teman-teman punya teknik, tips, trik beladiri, silakan kirim gambar berikut teks via email ke; belajarbeladiri@gmail.com
Rabu, 23 November 2011

Payung Sebagai Senjata  

1 komentar

Seorang lelaki iseng menggoda perempuan yang melintas di jalan. Lelaki iseng berusaha mencolek si perempuan. Perempuan tersebut melakukan pembelaan diri. Dengan sigap payung dipukulkan ke lengan lawan. Dilanjutkan pukulan ke arah jakun untuk...
READ MORE - Payung Sebagai Senjata

Menghadapi Tusukan Pisau  

0 komentar

Lawan menggenggam pisau, siap menusuk.Korban siaga dengan nunchaku di tangan. Ayunkan nunchaku ke arah tangan lawan yang memegang pisau, segera lakukan hindaran ke samping kiri,arah belakang lawan. Lanjutkan pukulan nunchaku ke arah leher lawan. Lawan...
READ MORE - Menghadapi Tusukan Pisau

Menghadapi Kuncian Leher (1)  

0 komentar

Lawan mengunci leher dari belakang. Tangkap tangan lawan yang melakukan kuncian, sembari tangan kiri menyikut ulu hati lawan. Seketika kuncian lawan terbuka. Alternatif kedua, pukul daerah kemaluan lawan. Alternatif ketiga, menyikut wajah lawan. Tangka...
READ MORE - Menghadapi Kuncian Leher (1)

Menghadapi Todongan Pistol  

0 komentar

Lawan menodongkan pistol ke arah kepala. Tangkap pistol sambil menghindar ke samping kanan.   Tangan kiri memegang pergelangan lawan yang memegang pistol. Putar sendi lengan lawan, arahkan pistol ke kepala lawan, sehingga hilang keseimbangan. Lawan...
READ MORE - Menghadapi Todongan Pistol

Jumat, 18 November 2011

Menghadapi Tikaman Pisau (2)  

0 komentar

Lawan siap menikam. Tikaman ke arah kepala disambut tangkisan. Satu tangan menangkis dan menahan, tangan lainnya melingkar masuk ke lipatan siku lawan. Tekanan dan putaran pada siku membuat lawan hilang keseimbangan. Lawan jatuh. Pertahankan...
READ MORE - Menghadapi Tikaman Pisau (2)

Menggunakan Tali Sebagai Senjata  

0 komentar

Lawan siap memukul. Gunakan tali untuk menghadapi serangan. Pukulan lawan meluncur, segera kaitkan tali dari arah bawah ke atas. Dengan cepat lilitkan tali ke tangan lawan. Goyahkan keseimbangan lawan. Teknik lainnya, saat lawan memukul,...
READ MORE - Menggunakan Tali Sebagai Senjata

Menghadapi Kalungan Clurit  

0 komentar

Lawan dari belakang siap menyerang dengan clurit.   Seketika lawan mengalungkan celurit dari belakang ke arah leher. Dengan sigap tangkap tangan lawan yang memegang clurit. Tahan tangan lawan yang memegang clurit, putar badan sembari...
READ MORE - Menghadapi Kalungan Clurit

Menghadapi Sabetan Pisau  

0 komentar

Lawan menyabetkan pisau ke arah kepala. Dihindari dengan menarik badan ke belakang. Bisa pula menghindari dengan cara merendahkan badan, namun pandangan selalu waspada ke arah lawan. Segera tangkap lengan lawan dan lakukan putaran sendi, sehingga...
READ MORE - Menghadapi Sabetan Pisau

Menghadapi Tikaman Pisau  

0 komentar

Penyerang siap menikam Potong gerakan lawan dengan menangkap lengan lawan yang memegang pisau.    Putar badan dengan menggeser kaki kiri ke sisi kanan tubuh lawan, sehingga posisi tubuh kita tepat di samping lawan. Arahkan pisau lawan...
READ MORE - Menghadapi Tikaman Pisau

Pelatihan Beladiri

Pelatihan Beladiri
Bagi Anda yang ingin belajar beladiri, domisili di Banjarmasin, kami membuka pelatihan beladiri secara kelompok. Materi disesuaikan dengan keperluan peserta, beladiri umum & beladiri khusus (beladiri wanita, pengamanan/sekuriti dll), jadwal dan tempat latihan bisa disesuaikan. Info biaya dan lainnya silakan hubungi 081348404902